Resep Pindang Ikan Gurame Simpel Segar untuk Sepanjang Hari

Pindang Ikan Gurame
Source @susie.agung (IG)

BAHAN:
  • 2 ekor ikan gurame ( bersihkan sebersih2nya😁 potong jadi 3 bagian )
  • 2 batang sereh geprek
  • 2 ruas jahe geprek
  • 2 ruas lengkuas geprek
  • 2 ruas kunyit geprek
  • 5 siung bawang putih geprek( sesuaikan selera, berhubung sy suka bawput, jdi banyakin )
  • 5 siung bawang merah iris2
  • 2 lembar daun salam
  • 2 lembar daun jeruk
  • 7 buah cabe rawit
  • 1 buah cabe merah besar potong serong
  • 2 buah tomat ( potong2 )
  • 2 ikat daun kemangi, petik daunnya saja
  • Garam secukupnya
  • Gula pasir secukupnya
  • Air putih ( dikira2 aja agar semua ikan terendam )

CARA MEMASAK:
  1. Tumis bawang putih & bawang merah hingga harum, kemudian masukkan sereh, lengkuas, jahe, kunyit, daun salam & daun jeruk.
  2. Tambahkan air putih beri garam & gulpas sambil koreksi rasa masak hingga mendidih kemudian masukkan ikan gurame, tomat & cabe.
  3. Setelah ikan matang, matikan api & tambahkan daun kemangi.
  4. Siap disajikan 😊😊🙏

Comments

Popular posts from this blog

Resep: Soft choco cookies viral yang Enak!

Cara Memasak Telur Balado yang Renyah!

Cara Memasak Soup Tahu Rolade Untuk Pemula!

Resep: Rendang Padang Legit dan Nikmat!

Resep: PANGSIT GORENG VIRAL LE GINO yang Gurih!

Resep: Pete Balado Udang Kentang Untuk Pemula!

Resep: Pie Susu Teflon Ekonomis, viral di Tiktok yang Gurih!